Sayur Mentah Terancam |
Makan Sayur Mentah Terancam.
Pernahkah Anda makan Sayur Terancam ? Bukan berarti sayur ini mengancam Anda, tetapi sejenis sayur yang bernama Terancam, sering di sebut sayur Mentah Terancam, karena memang tidak terjadi proses masak-memasak menggunakan api atau sejenisnya, sehingga hemat dalam penggunaan gas elpigi Anda. Sayur Mentah Terancam merupakan lauk pauk khas Indonesia yang kaya akan gizi dan vitamin. Menurut penelusuran Sayur Mentah Terancam berasal dari Jawa Timur.
Berikut bahan-bahannya :
- Daun Kencur
- Mentimun
- Daun Kemangi
- Tauge
- Kacang Panjang
- Petai Cina
Setelah bahan sayur mentah diatas di iris halus seperti Daun Kencur, Mentimun, Kacang Panjang, Daun Kemangi kecuali Tauge dan Petai Cina, maka selanjutnya dicampur menjadi satu adonan, serta siap untuk disantap. Baik untuk sarapan pagi, makan siang maupun makan malam, Sayur Mentah Terancam sangat nikmat.
9 komentar:
mampir ya
datang dipagi hari sobat
visit here
lawatan dari malaysia, kelihatan enak ya sajiannya itu~
sangat bermanfaat sekali artikel pada blog ini.. semoga selalu dapat update mengenai kesehatan terutama makanan yang sangat menetukan kesehatan kita. dimana saat ini sulit sekali mencari makanan yang benar-benar sehat.
silahkan mampir lagi ke www.putusuardiana.blogspot.com
mantap infonya.
Makan (terutama makan siang) dengan lawuh sayuran mentah (lalapan) ditemani sepotong ikan asin jambal roti, merupakan kenikmatan tersendiri. Apalagi diracik dengan methoda sehat. Waaahhh..., bisa lupa berdiri nih. Thanks sudah berbagi sobat.
terancam, nikmatnya
unik sekali judulnya, kirain isinya ancaman kalau makan sayur yang masih mentah :-D
Posting Komentar
Blog Laukpauk Sehat Mengucapkan Terima Kasih