LaukpaukSehat : September 2014




Selamat Datang di Blog Lauk Pauk Sehat Indonesia

lauk pauk sehat Oncom makanan asal Indonesia mendunia Manfaat ikan laut bagi kesehatan Ayam Betutu Khas Gilimanuk Bali Resep masakan tempe mendoan Terasi Ikan , udang dan terasi ikan udang es bubur kacang ketan itam Terancam Sayuran khas Indonesia Makanan ringan perkedel jagung Wortel sayuran khas Indonesia Laukpauk khas indonesia Si Kancil anak nakal Khasiat cabe juga berlaku untuk menguatkan ereksi. Kandungan gizi buah-buahan indonesia Bawang putih dengan khasiat, vitamin dan kegunaannya Brambang merah produksi petani Indonesia

Minggu, 07 September 2014

Makanan Khas Bali , Lawar Bali

makanan khas bali
Lawar Bali Lezat
Lawar Bali, makanan khas Bali, yang dahulunya hadir setiap enam bulan sekali, yaitu saat Galungan dan Kuningan, atau pada hari-hari besar agama Hindu. Namun kini semenjak kuliner khas Bali menjamur seiring dengan kemajuan pariwisata, Lawar Bali pun hadir setiap hari. Lawar Bali menjamu penikmat kuliner nusantara. Lawar Bali tidak lagi "haram" atau mengandung Babi, tetapi saat ini terbuat dari bahan non Babi seperti itik, ayam dan daging  lainnya. Lawar Bali kini HALAL 100%. Lawar Bali hadir di restoran-restoran international. Lawar Bali nikmat dan lezat, lawar Bali memperkaya khasanah kuliner Indonesia.

Sebagai penikmat makanan khas Indonesia, lauk pauk khas Indonesia seperti Lawar Bali sudah saatnya berganti 'image'nya, jangan lagi sebagai makanan khas Bali yang mengandung Babi, tetapi juga sudah Halal sebagai makanan khas Indonesia. Lihat dan perhatikan dengan seksama sebelum Anda menikmati Lawar Bali. Lawan Bali Lauk Pauk Sehat Khas Indonesia.

Berikut Lawar Bali dengan daging ayam sebagai bahan utama :



Bahan – Bahan :
- 250 g daging ayam giling atau cingcang halus
- 200 g kacang panjang, direbus dan potong halus
- 2 batang serai, memarkan
- 2 lembar daun salam
- 10 buah cabai rawit merah, iris halus
- 150 g kelapa parut – panggang sampai berwarna kuning kecokelatan
- 3 sdm bawang goreng
- Bumbu,haluskan
- 12 butir bawang merah
- 7 butir bawang putih
- 6 cm kencur
- 6 cm lengkuas
- 1 sdt gula jawa

Cara memasak Lawar Bali Laukpauk Sehat khas bali yang berbeda dengan kebiasaan orang Bali, terutama saat meramu adonan Lawar Khas Bali :

1. Pertama-tama tumis bumbu lengkap yang sudah  dihaluskan hingga harum
2. Tambahkan ayam giling, masak hingga matang.
3. Masukkan kacang panjang, serai dan daun salam.
4. Setelah itu Masak sebentar agar kacang panjang tetap renyah.
5. Tambahkan garam, merica dan gula jika perlu

Sedikit berbeda dengan orang Bali, karena saat bahan-bahan bumbu lengkat, kacang panjang halus dan bumbu lain, dicampur jadi satu tanpa harus dimasak diatas tungku.Sebagai penikmat makanan khas Indonesia, lauk pauk khas Indonesia seperti Lawar Bali sudah saatnya berganti 'image'nya, jangan lagi sebagai makanan khas Bali yang mengandung Babi, tetapi juga sudah Halal sebagai makanan khas Indonesia. Lihat dan perhatikan dengan seksama sebelum Anda menikmati Lawar Bali. Lawan Bali Lauk Pauk Sehat Khas Indonesia.